Postingan

ZONA RUANGAN 1.Zona Publik Zona Publik bersifat umum dimana semua orang dapat mengakses ruangan tersebut tanpa ada batasan-batasan. penempatan zona publik sebaiknya di lokasi yang mudah dilihat dan diakses baik dari depan maupun belakang rumah dan dapat juga di tengah-tengan bangunan sebagai pusat sirkulasi. Contoh : Ruang Tamu dan Teras. 2.Zona Semi Publik Zona semi publik bersifat setengah umum di mana semua orang dapat mengakses maupun memakainya tapi ada kondisi-kondisi tertentu di mana orang tidak bisa dengan bebas menggunakannya. Penempatan zona semi publik sebaiknya di lokasi yang agak sulit diakses dan tidak dengan leluasa dipandang. Contoh : Perpustakaan. 3.Zona Semi Privat Zona semi privat zona ini tingkat privasinya masih tinggi namun orang lain/tamu dengan kepentingan tertentu saja yang dapat masuk ke area ini. Contoh : Ruang Rapat. 4.Zona Privat Zona privat bersifat sangat penutup dimana tidak sembarang orang boleh mengakses atau menggunakannya tanpa ada i
ANALISIS PENGGUNAAN KAYU DAN BAMBU SEBAGAI BAHAN STRUKTUR BANGUNAN DI INDONESIA 1.                   PENDAHULUAN 1.1               LATAR BELAKANG Kayu adalah bagian batang atau cabang serta ranting tumbuhan yang mengeras karena mengalami lignifikasi (pengayuan). Menurut Bert Bieleved (2004), “kayu adalah salah satu bahan bangunan tertua dan paling dasar yang digunakan oleh manusia. Kayu sangat berguna sebagai bahan struktur yang kuat dan juga dapat dimanfaatkan untuk menghasilkan produk-produk yang lebih beraneka ragam. Kayu digunakan untuk berbagai keperluan, mulai dari memasak, membuat perabot ( meja , kursi ), bahan bangunan ( pintu , jendela , rangka atap ), bahan kertas , dan banyak lagi. Kayu juga dapat dimanfaatkan sebagai hiasan-hiasan rumah tangga dan sebagainya. Kayu memiliki karakteristik tersendiri sesuai dengan jenisnya. Jenis-jenis kayu dibedakan sesuai dengan kelas kuat kayu. Untuk mengenal karakteristik suatu atau jenis kayu, tidak selalu dilakukan deng

perbedaan teknik sipil dan arsitektur

Teknik sipil mempelajari tentang bagaimana cara membangun sebuah bangunan yang kuat , indah serta ekonomis sehingga pada jurusan teknik sipil hampir mencakup semua konstruksi bangunan dari awal perancangan , perhitungan struktur , manajemen pelaksanaan bangunan sampai dengan perawatan bangunan pasca pembangunan . Prospek kerja  : Perancang/pelaksana pembangunan/pemeliharaan prasarana jalan, jembatan, terowongan, gedung, bandara, pelabuhan, lalu lintas (darat, laut, udara), sistem jaringan kanal, drainase, irigasi, perumahan, gedung, minimalisasi kerugian gempa, perlindungan lingkungan, penyediaan air bersih, survey lahan, konsep finansial proyek, dab. Bahkan bisa menjabat sebagai Pegawai Bank!!! Teknik arsitektur mempelajari tentang bagaimana membuat gambar bangunan yang indah dan bagaimana agar desain tersebut dapat diterima oleh pihak lain. Prospek kerja  : Instansi Pemerintah misalnya; Dinas Pekerjaan Umum (DPU), Bada